jenis ikan wader
Hai semuanya semoga kalian hari ini baik-baik saja, Kali ini saya mau share informasi tentang jenis ikan wader lengkap dengan gambar dan isinya. Sebelum loncat kepada konten jenis ikan wader alangkah baiknya kita pahami dulu tentang jenis ikan wader tersebut.
jenis ikan wader memang sedang banyak diperbincangkan saat ini, Apalagi jenis ikan wader yang akan aku bagikan ini sangat lengkap dengan informasi didalamnya. Dijaman sekarang ini banyak sekali teknologi yang sangat canggih, mulai dari Smartphone yang kamu miliki sudah bisa melakukan apa saja di tangan yang agan pegang tersebut. Mau itu mencari kursi,meja,planet semuanya ada di Smartphone kalian.
Pembahasan kali ini juga ialah bagian dari artikel yang sudah hits di dunia internet yang agan pegang. Tentunya pembahasan yang mau saya bagikan sangat berbeda dari situs yang lainnya, Sangat mutakhir dan meyakinkan.
Baiklah tidak perlu panjang lebar lagi, langsung saja ke intinya, Berikut informasi jenis ikan wader lengkap dengan gambar dan isinya.
Ikan wader, atau yang memiliki nama latinspotted barbmerupakan salah satu jenis ikan konsumsi yang berukuran kecil. Meskipun berukuran mungil, ikan ini merupakan ikan yang paling digemari oleh penikmat ikan konsumsi. Habitat ikan ini biasanya banyak ditemukan di air tawar seperti sungai, danau, maupun kolam buatan.
Di beberapa daerah di Indonesia, ikan ini dikenal dengan berbagai nama pula. Misalnya di daerah pulau Jawa, ikan wader dikenal juga dengan sebutan wader pari. Sedangkan di Sumatera dikenal dengan nama ikan seluang, belunteur, dan pantao, serta di Betawi dengan nama ikan cere. Tidak hanya di dalam negeri, di luar negeri, ikan ini juga memiliki istilah tersendiri seperti di Malaysia yang menyebut ikan wader dengan nama ikan buntung, seluang, wader pari, dan londoi. Sedangkan dalam bahasa Inggris, ikan ini disebut sebagai silver rasbora.
Meskipun memiliki ukuran tubuh yang kecil, ternyata ikan wader memiliki cita rasa yang dapat menggugah selera, lho! Rasanya sangat gurih, terlebih lagi jika dihidangkan bersama dengan sambel, tentunya dapat menambah selera makan. Nah, dibalik rasanya yang lezat dan gurih, ikan wader juga memiliki manfaat yang sangat baik bagi kesehatan. Berikut beberapa manfaat yang didapatkan dengan mengonsumsi ikan wader.
Ikan merupakan makanan sumber protein tinggi, termasuk juga dengan ikan wader ini. Ikan ini mengandung protein yang sangat tinggi dalam dagingnya. Dengan mengonsumsi ikan ini secara rutin, maka akan dapat membantu menjaga kesehatan tubuh serta meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Tidak hanya itu, mengonsumsi ikan wader juga dapat meningkatkan pertumbuhan massa otot.
Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, ikan wader dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan pada tubuh. Dalam sebuah penelitian, disebutkan bahwa dengan mengonsumsi ikan wader, maka asupan protein harian akan tercukupi sehingga dapat meningkatkan sistem imun tubuh dengan baik. Dengan sistem imun tubuh yang baik, maka tubuh dapat mencegah pertumbuhan bakteri dan virus dalam tubuh. Untuk itu, jangan ragu untuk mengonsumsi ikan ini karena ikan wader sangat cocok untuk dikonsumsi oleh berbagai usia mulai dari yang muda hingga orang dewasa.
Dokun/Wader/Seluang (Puntius lasteriga) termasuk salah satu jenis
ikan hias air tawar yang dapat dipelihara dalam akuarium. Ikan ini kadang -
kadang disebut juga Kapiau. Daerah penyebarannya bisa dijumpai di perairan
sungai di kawasan Muangthai dan semenanjung Malaya (Malaysia). Sedangkan di
Indonesia terdapat di perairan sungai di Sumatera, Kalimantan, dan Jawa.
Di alam, ikan ini menghuni sungai-sungai
kecil, terutama yang jernih dan berbatu-batu di dasarnya, dan sering pula
didapati di bawah jeram. Ikan dokun memangsa serangga air, cacing,
krustasea(udang dan ketam), serta bagian-bagian tumbuhan. Dokun diketahui
menyebar luas di Jawa, Sumatra dan pulau-pulau di sekitarnya (Singkep, Bangka,
Belitung), Semenanjung Malaya, dan Thailand. Juga terdapat di Kalimantan.
Stickney (1979) menyatakan salah satu
penyesuaian ikan terhadap lingkungan ialah pengaturan keseimbangan air dan
garam dalam jaringan tubuhnya, karena sebagian hewan vertebrata air mengandung
garam dengan konsentrasi yang berbeda dari media lingkungannya. Ikan harus
mengatur tekanan osmotiknya untuk memelihara keseimbangan cairan tubuhnya
setiap waktu.
Ikan yang bertubuh kecil sampai sedang,
panjang tubuh keseluruhan dapat mencapai sekitar 20 cm. Jenis ini ditandai
dengan terdapatnya dua pita (gelap) vertikal di pertengahan tubuh bagian depan,
dan sebuah garis memanjang /horizontal di bagian belakang. Di atas pangkal
sirip dubur terdapat bercak kecil berwarna hitam, yang kadang-kadang samar
warnanya. Begitu pula warna hitam di ujung sirip dubur. Pola warna ini
bervariasi menurut wilayah sebarannya dan umur ikan. Jari-jari lemah pada sirip
punggung (dorsal) 8 buah, pada sirip dubur (anal) 5 buah, pada sirip perut
(ventral) 8 buah, dan pada sirip dada (pectoral) 14-16 buah. Sisik-sisik di
muka sirip punggung (predorsal scales) 7-8 buah, sisik-sisik pada gurat sisi
(linea lateralis) 22-24 buah, sisik-sisik yang melingkari batang ekor
(peduncle/ circumpeduncular scales) 12buah.
Oke, mantap bukan artikelnya?. Kalau para pembaca ada pertanyaan tentang jenis ikan wader lebih lanjut lagi, agan bisa bertanya di sini untuk memantapkan lagi blog saya ini yang masih tahap pemula. Saya harap bersyukur dengan adanya konten jenis ikan wader ini, para agan permasalahannya bisa diatasi dan terhibur berkat adanya konten ini.
Sekian dari saya, Semoga pembahasan tentang jenis ikan wader tersebut bisa bermanfaat bagi kalian semuanya. Ending kata. See a untuk semuanya.